Sebagai working mom, para ibu memerlukan energi ekstra untuk menjalani aktivitasnya sehari-hari; mulai dari mengurus buah hati, membereskan keperluan rumah tangga, sampai bekerja. Untuk memperoleh energi ekstra, working mom bisa melakukan sejumlah cara yang merupakan energy-booster, salah satunya dengan milk tea. Manfaat teh susu hangat yang diminum pada pagi hari antara lain adalah bisa meningkatkan energi dan fokus, lho.
Bagi para working mom, berikut ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mendongkrak energi dan semangat. Yuk, cari tahu cara lengkapnya di sini!