Sudahkah Anda berencana untuk merayakan Valentine’s Day? Selain bersama pasangan, Hari Kasih Sayang juga perlu dirayakan bersama anggota keluarga lainnya, terutama anak-anak. Hal ini karena menumbuhkan si kecil dengan cinta sangatlah baik bagi tumbuh kembang anak, terutama bagi perkembangan emosionalnya.
Namun pada kenyataannya, mengungkapkan rasa sayang pada keluarga tidaklah mudah bagi kebanyakan orang. Nah, Anda dapat memanfaatkan Teh SariWangi untuk mencairkan suasana dan mengusir rasa segan sehingga keluarga Anda berani untuk saling mengungkapkan rasa sayang. Selain itu, masih ada beberapa cara unik lain yang bisa dilakukan untuk mengungkapkan rasa sayang pada keluarga di Hari Valentine mendatang. Yuk, simak caranya di bawah ini!